Music: Rino Aribowo
Vocal: Prodessa
Created by: Rino Aribowo
Liric:
Saat benih cinta tlah tertanam
Kubiarkan dia tumbuh sampai menjulang
Namun saat dia tlah tumbuh menjadi besar
Kau patahkan sampai layu dan mati membeku
Ternyata kau tak mengerti perasaan
Dan kau hancurkan hati ini
Kau pergi dengan dirinya dan tinggalkan aku
Tak pedulikan aku yang mengharapkanmu
Kini kudiam mendengar kata darimu
Menatapmu bahagia bersama dirinya
Reff:
Lelah hati menunggu sang peri
Kini hati hanya merintih
Hilang semua mimpi
Nah yang ini lagu kenangan D3 banget, drumer saya (dr.seed-band waktu di D3 IPB) paling suka dengan lagu ini. Katanya lagu galau sangat pas waktu dia lagi putus cinta waktu itu. Sebetulnya saya bikin lagu ini juga pas lagi galau hahaha...Proses rekamannya lagi-lagi sangat sederhana. Dengan program andalan saya Fruity Loop, mulailah saya merangkai nada-nada di komputer. Lalu Prodessa lagi-lagi saya culik (bukannya menculik vocalis yang sebenarnya) untuk mengisi vocal. Dengan bermodal microfon kecil (waktu itu rekamannya tengah malam di asrama di saat orang sedang pulas-ada juga sih yang lagi main game) dan jadilah lagu yang sederhana, mudah-mudahan nggak kampungan....Selamat mendengarkan jernihnya suara Prodessa.
Nah yang ini lagu kenangan D3 banget, drumer saya (dr.seed-band waktu di D3 IPB) paling suka dengan lagu ini. Katanya lagu galau sangat pas waktu dia lagi putus cinta waktu itu. Sebetulnya saya bikin lagu ini juga pas lagi galau hahaha...Proses rekamannya lagi-lagi sangat sederhana. Dengan program andalan saya Fruity Loop, mulailah saya merangkai nada-nada di komputer. Lalu Prodessa lagi-lagi saya culik (bukannya menculik vocalis yang sebenarnya) untuk mengisi vocal. Dengan bermodal microfon kecil (waktu itu rekamannya tengah malam di asrama di saat orang sedang pulas-ada juga sih yang lagi main game) dan jadilah lagu yang sederhana, mudah-mudahan nggak kampungan....Selamat mendengarkan jernihnya suara Prodessa.
0 komentar:
Posting Komentar